Bulan Ramadhan Tahun Ini Bakal Muncul Fenomena Alam Langka: 5 Planet Bentuk Formasi Sejajar, Pertanda Apa?

5 planet akan bentuk formasi sejajar pada akhir Maret 2023.

Roy Jagaditha
Minggu, 26 Maret 2023 | 19:14 WIB
Bulan Ramadhan Tahun Ini Bakal Muncul Fenomena Alam Langka: 5 Planet Bentuk Formasi Sejajar, Pertanda Apa?
Ilustrasi planet TOI 700 e. (Twitter/ NASAExoplanet)

Bulan Ramadhan tahun ini bakal muncul fenomena 5 planet di Tata Surya yang berderet sejajar. 5 planet tersebut adalah Yupiter, Merkurius, Venus, Uranus, dan Mars. 

Dikutip dari Sciencealert, fenomena 5 planet sejajar ini akan membentuk formasi bujur, tepat di samping bulan. Planet Venus disebut akan mudah dilihat dengan mata telanjang. 

Hal ini lantaran planet Venus merupakan objek langit paling terang setelah matahari dan bulan. Namun untuk planet lainnya akan sulit dilihat dengan mata telanjang. 

Untuk bisa melihat fenomena langka ini, Anda harus menjauh dari tempat yang dipenuhi lampu. Pergi ke lokasi sangat gelap sebelum matahari terbenam. 

Baca Juga:Cek Fakta: Marselino Ferdinan Cetak Gol Indah, Jadi Pahlawan Klub dan Viral di Belgia, Benarkah?

Berdiri di pegunungan misalnya, dan melihat ke pemandangan ke ufuk barat yang jelas dan tidak terhalang saat matahari terbenam. 

Selain itu, Anda juga harus menggunakan teropong untuk bisa melihat fenomena langka tersbeut. Bahkan untuk bisa melihat Uranus, Anda harus menggunakan teleskop bintang. 

Fenomen formasi planet sejajar ini berpeluang terjadi lagi pada tahun ini tepatnya pada 11 April dan 24 Agustus. Lau juga terjadi lagi pada 17 Juni 2023. 

Sementara untuk bulan ini, fenomena formasi planet sejajar akan terjadi pada 28 hingga 31 Maret 2023. 

Baca Juga:Ingin Jadi Pegawai LPSK seperti Mbak D yang Viral, Berikut Syaratnya, Tyna Ratu Minat Gabung?

News

Terkini

"Dengan sangat berat hati melepas semua prestasi. Yang berminat meminangnya hub kontak di bio. Terimakasih banyak," tulisnya.

Bola | 19:49 WIB

Lemparan botol dan benda lainnya terus dilakukan massa yang marah dengan aksi arogan pria tersebut.

Viral | 18:35 WIB

"perlu saya sampaikan bahwa berita ini HOAX yang berdasarkan praduga/fitnah yang merugikan saya secara pribadi," tulisnya.

Entertainment | 22:04 WIB

Vietnam U-22 telan pil pahit di babak semifinal cabang sepak bola SEA Games 2023 saat melawan Timnas Indonesia U-22.

Bola | 21:46 WIB

Beredar video viral yang tunjukkan seorang emak-emak yang hanya kenakan daster mengawal mobil ambulans.

Viral | 21:22 WIB

Sejumlah pemain Indonesia seperti dilihat dari unggahan akun resmi PSSI menjalankan salat berjamaah di ruang ganti usai pertandingan lawan Vietnam.

Bola | 20:37 WIB

Sebelum gol indahnya di menit akhir, siapa yang kenal pemain itu? Sangat jarang publik sepak bola nasional yang kenal dengan Muhammad Taufany.

Bola | 20:26 WIB

Ada satu pemandangan menarik sebelum Indra Sjafri loloskan Timnas Indonesia U-22 ke babak final SEA Games 2023.

Bola | 20:06 WIB

Timnas Indonesia U-22 sukses melangkah ke babak final cabang sepak bola SEA Games 2023

Bola | 19:55 WIB

"Kau pernah kasih apa ke aku ibunya? Bilang biar kubacain dengan uang 300 ribu dan motor butut, mau ku bukak?"

Entertainment | 19:43 WIB

Anies mengaku mendukung Mitch Evans karena merupakan pemenang dari Formula E Jakarta 2022 lalu.

Metropolitan | 18:04 WIB

Anies meyakini Jakpro dan panitia penyelenggara tahun 2024 bisa mengambil keputusan terbaik untuk ajang balap mobil listrik ke depannya.

Metropolitan | 17:50 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Nikita Mirzani tak terima soal pepatah buah tak jatuh jauh dari pohonnya.

Gosip | 14:20 WIB

Salah satu online shop mengaku kapok endorse Putri Anne, karena tak mendapat keuntungan apapun.

Gosip | 13:55 WIB

Nikita Mirzani tak terima ketika anaknya, Lolly dibilang mencontoh perilakunya yang buruk ketika berpacaran.

Gosip | 13:36 WIB

Kim Seon Ho merasa cuaca di Jakarta cukup segar. Tapi fans tidak sependapat.

Gosip | 13:07 WIB

Lolly kini menetap di Inggris dan ATM tersebut menjadi salah satu sumber keuangannya untuk bertahan hidup.

Gosip | 12:41 WIB
Tampilkan lebih banyak